Penguatan Karakter Generasi Emas: Kolaborasi Catur Pusat Pendidikan di Era Digital

Bandung (educare.co.id) – Untuk memperkuat karakter dan moral generasi muda Indonesia, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemdikdasmen) melalui Pusat Penguatan Karakter mengadakan Seminar Kolaborasi Catur Pusat Pendidikan. Acara ini berfokus pada penguatan karakter generasi emas secara menyeluruh dan integratif dengan organisasi masyarakat Persatuan Islam Istri (Persistri), yang dilaksanakan di Bandung pada Rabu (18/12). Seminar tersebut […]

Continue Reading

“Transformasi Moderasi Beragama: Responsif Dan Adaptif Pesan Khusus Sekjen untuk Peserta KKN”

educare.co.id, Kuningan – Pesan dari Sekretaris Jenderal Kementerian Agama, Ali Ramdhani, kepada peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Moderasi Beragama IV menggema dengan kebijaksanaan yang tak terbantahkan. Dalam pembukaannya di Kuningan, Jawa Barat, beliau tidak hanya mengajak untuk menjadi responsif terhadap perubahan zaman, tetapi juga adaptif dalam menghadapi dinamika kehidupan. Mengutip tiga tokoh besar dari berbagai […]

Continue Reading

Mempererat Hubungan dan Memperluas Horison: Kisah Pertukaran Pelajar SMAN 1 Bukittinggi dengan Hans Carosa Gymnasium, Berlin

educare.co.id, Berlin – SMAN 1 Bukittinggi telah menorehkan cerita gemilang dengan berhasil menjalin kerja sama pertukaran pelajar bersama Hans Carosa Gymnasium di Berlin, Jerman. Keberhasilan ini tidak hanya membawa kebanggaan bagi sekolah, tetapi juga memberikan pengalaman tak terlupakan bagi empat siswa yang berangkat pada program pertukaran pelajar tanggal 24 – 30 Juni 2024. Program ini […]

Continue Reading

Menginspirasi Generasi Muda Melalui Program Wirausaha Merdeka

educare.co.id, Yogyakarta – Program Wirausaha Merdeka bukan sekadar sebuah inisiatif, tetapi sebuah perjalanan inspiratif bagi para mahasiswa yang berani menantang diri mereka sendiri untuk merintis bisnisnya sendiri. Di Universitas Gadjah Mada, dua alumni Angkatan 2, Fadil Fahrozi Harahap (Ozi) dan Tiara Arni Maitsaa, telah menorehkan cerita sukses mereka dengan bisnis masing-masing. Ozi, dengan bisnis Preneurlab […]

Continue Reading