Transformasi Digital Kampus, Kemenag Gelar Caoching MOOC Pintar ke PTKN

educare.co.id, Jakarta – Coaching Massive Open Online Course (MOOC) pada Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri (PTKN) merupakan mandatori Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama. Hal tersebut tertuang dalam Pakta Integritas Komitmen Kinerja yang ditandatangani Kepala Badan Litbang dan Diklat di hadapan Menteri Agama saat Rapat Kerja Nasional Kementerian Agama Tahun 2024. Kepala Pusdiklat Tenaga Teknis Pendidikan dan Keagamaan […]

Continue Reading

  Educare.co.id – Pusdiklat Tenaga Teknis Pendidikan dan Keagamaan Kementerian Agama kembali mewisuda puluhan ribu peserta pelatihan online melalui Massive Open Online Courses (MOOC) Pintar. Sebanyak 22.143 peserta dinyatakan lulus pada Pelatihan Penelitian Tindakan Kelas dan Pelatihan Implementasi Kurikulum Merdeka. Seperti yang dikutip dalam website Kemenag.go.id, jumlah tersebut terdiri atas 13.321 peserta lulus Pelatihan Tindakan […]

Continue Reading

Selamat Untuk 18.222 Peserta Yang Lulus Pelatihan Implementasi Kurikulum Merdeka

Educare.co.id — Sebanyak 18.222 peserta berhasil memperoleh predikat lulus dalam Pelatihan Online Implementasi Kurikulum Merdeka. Pelatihan ini digelar melalui Massive Open Online Courses (MOOC) Pintar oleh Pusdiklat Tenaga Teknis Pendidikan dan Keagamaan Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama. Seperti yang dikutip dalam website Kemenag.go.if, Kepala Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama, Suyitno bersyukur atas capaian […]

Continue Reading