Telkom University Raih Penghargaan Nasional Melalui Inovasi Program KONUSA
Bandung (educare.co.id) – Telkom University berhasil meraih prestasi nasional dengan memenangkan juara pertama dalam kategori Lingkungan Hidup Pendidikan di ajang Aksi Bela Negara 2024 yang diadakan oleh Kementerian Pertahanan RI. Penghargaan ini diraih melalui program unggulan bernama KONUSA (Koneksi Nusantara), yang berfokus pada meningkatkan akses teknologi dan informasi di wilayah 3T (Terdepan, Terluar, Tertinggal), terutama […]
Continue Reading