Jambuluwuk Thamrin Hotel Sediakan Fasilitas Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik
educare.co.id. Jakarta – Guna mendukung program Pemerintah terkait pemanfaatan sumber energi terbarukan, seperti kendaraan bermotor listrik, Jambuluwuk Thamrin Hotel menyediakan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) berlisensi resmi. Bekerjasama dengan EVCuzz, penyedia layanan pengisian mobil listrik di Indonesia, fasilitas ini sudah dapat dinikmati mulai dari tanggal 1 September 2022. “Kerjasama penyediaan SPKLU dengan EVCuzz ini […]
Continue Reading