Menilik Budaya Bahari di Tengah Masyarakat Suku Bajo
educare.co.id, Buton – Memasuki hari kedua di titik singgah Baubau dan Buton (09/06/2022), Laskar Rempah menuju Desa Bajo Bahari, Buton, untuk menyaksikan adat istiadat dan merasakan kehangatan interaksi dengan Suku Bajo. Di desa tersebut, peserta berdialog langsung dengan warga asli Bajo terkait budaya bahari yang diturunkan oleh nenek moyang sejak masa lampau dan masih lestari […]
Continue Reading