Wamen PPPA Tinjau Kampung Cempluk, Dorong Pengembangan Ruang Bersama Indonesia

Malang (educare.co.id) – Dalam rangkaian kunjungan kerjanya di Kabupaten Malang, Wakil Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Wamen PPPA), Veronica Tan, mengunjungi Kampung Cempluk di Desa Kalisongo, Kecamatan Dau, yang menjadi salah satu pilot project program Ruang Bersama Indonesia. Kunjungan pada Jumat (17/1) ini mencakup peninjauan lahan untuk pengembangan program tersebut dan salah satu perkebunan […]

Continue Reading

Kemendikdasmen Tingkatkan Kolaborasi dengan Satuan Pendidikan, Wamendikdasmen Apresiasi SMP Dwijendra Denpasar

Denpasar (educare.co.id) – Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) terus memperkuat sinergi dengan satuan pendidikan, salah satunya terlihat dalam kunjungan Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Wamendikdasmen), Fajar Riza Ul Haq, ke SMP Dwijendra Denpasar, Bali, pada Selasa (14/1). Kunjungan tersebut diawali dengan penyambutan khas budaya Bali berupa tarian tradisional dan alunan gamelan yang dimainkan […]

Continue Reading

ITS Luncurkan Platform ITSPik untuk Efisiensi Pengelolaan Media Sosial dan Penguatan Branding

Surabaya (educare.co.id) – Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) terus berinovasi untuk meningkatkan efisiensi anggaran dan pengelolaan media sosial melalui peluncuran platform ITSPik (ITS Social Media Asset Center & Management). Platform yang digagas oleh Tim AIA Genlits, sebuah tim tenaga kependidikan ITS, ini menjadi solusi pengelolaan media sosial yang sebelumnya mengandalkan vendor eksternal dengan biaya tinggi […]

Continue Reading